Sunday, December 18, 2016

Menu Training Pada Jibas



Okeee kembali lagi dengan mimin,pada kesempatan ini mimin bakal jelasin tentang menu Training pada jibas.Apa itu menu Training?menu training pada jibas digunakan untuk keperluan user yang akan melakukan training sistem jibas.
Jadi tidak usah berlama-lama langsung saja masuk ke intinya sebagai berikut :

1.       Pilih menu Training lalu akan muncul beberapa sub menu seperti Pendaftaran,Fasilitas dan Syarat,Jadwal Acara,Peserta Training dan Galeri foto.
 


2.       Pada sub menu pendaftaran digunakan untuk melakukan pendaftaran training jibas.mudah,kita hanya mengisikan data diri secara benar lalu melakukan pembayaran ke nomor rekening yang sudah ada pada  menu tersebut.


3.       Sub menu fasilitas dan syarat,sub menu ini digunakan untuk mengetahui fasilitas apa saja yang kita dapatkan bila sudah mendaftar dan syarat agar dapat melakukan pendaftaran peserta training apa saja.



4.       Sub menu jadwal acara,pada sub menu jadwal acara berisikan rundown acara pada saat kegiatan training,training berlangsung selama 2 hari,dan semua list kegiatan ada pada sub menu jadwal kegiatan tersebut.


5.       Sub menu Peserta Training,sub menu ini berisikan nama-nama serta asal dari para peserta training yang sudah mendaftar.


6.       Sub menu galeri foto,pada sub menu galeri foto berisi kumpulan foto-foto kegiatan saat training.




Okee sekian yang dapat mimin sampaikan pada kesempatan ini,semoga bermanfaat 

No comments:

Post a Comment